Pelatihan dosen teknik informatika diadakan pada tanggal 20-22 Januari 2020, dengan jenis pelatihan dengan spesifikasi Pelatihan a.Sertifikasi di bidang Data Engineering: CISDE (Certified International Specialist Data Engineering) b.Sertifikasi di bidang Data Modelling: CISDM (Certified International Specialist Data Modelling) c.Sertifkasi di bidang Data Visualization: CIDSV (Certified International Specialist Data Visualization)d. CIDDFContinue Reading

FST Bekerja sama dengan BAKTI Kominfo mengadakan pengabdian masyarakat di Wakatobi, tepatnya di adakan di Pulau wangi wangi, acara diadakan tanggal 10-13 Desember 2019 Dari FST Peserta dari 7 Prodi diantaranya: Prof. Dr. Lily Surayya Eka Putri, M. Env. Stud Dr. Imam Marzuki Shofi, MT Dr. Nani Radiastuti, MSi Dr.Continue Reading

Fakultas Sains dan Teknologi mengadakan yudisium ke 114 di bulan november 2019. Prodi Teknik Informatika meluluskan 21 orang untuk kegiatan tersebut, dan untuk kegiatan kali ini wisudawan terbaik angkatan 114 terpilih nichyta dian ramadhaniContinue Reading

Citsm 2019 diadakan di Kuala lumpur Malaysia, 30-31 Oktober 2019, acara konferensi citsm merupakan kerjasama antara UIN dengan KiCT malaysia Dosen teknik informatika yang ikut diantaranya: 1. 2.Continue Reading

Cyber drill test 22 Oktober 2019 Lokasi hotel mercury Lebak bulus di adakan oleh BNSP untuk memberikan informasi bagaimana melihat data forensic yang ada di server masing masing perusahaan. peserta yang hadir dari UIN jakarta diwakili oleh Dosen Teknik Informatika Andrew fiade dan staf dari pustipanda UIN JakartaContinue Reading

Perlombaan Untuk Tingkat Anak SD, SMP, SMA dan Mahasiswa yang diikuti oleh peserta dari beberapa daerah di indonesia Teknik Informatika UIN Jakarta Bertindak Sebagai Host Bekerja sama dengan perusahan PT.Racer Indonesia Beberapa dosen UIN jakarta menjadi juri dalam perlombaan tersebut diantaranya: Andrew Fiade, Imam Marzuki Shofi , Nenny Anggraini, LuhContinue Reading